
Sering Kesemutan Saat Tidur, Bagaimana Mengatasinya Dok?
Pertanyaan:
Halo Dok, saya sering mengalami kesemutan saat tidur. Meski tidak terlalu lama, itu pastinya mengganggu Dok.
Apa yang bisa dilakukan untuk mengatasinya ya Dok? Apakah ada hal yang harus dilakukan sebelum tidur agar tidak kesemutan?
IKLAN
GULIR UNTUK MELANJUTKAN KONTEN
BN (perempuan, 22 tahun)
Jawaban:
Di bagian tubuh mana yang sering merasa kesemutan. Apakah dirasakan saat bangun tidur, ataukah kesemutan itu membuat tidur terganggu?
Hal itu yang perlu dicari tahu untuk mencari solusinya.
Sebelum tidur, pastikan alas tidur nyaman. Tidak terlalu keras, tidak terlalu lunak.
Gunakan juga pakaian yang nyaman untuk tidur. Selain itu, mandi sebelum tidur juga mungkin bisa membantu.
dr Eddy Wiria, PhD
Co-Founder dan CEO Kavacare.id
Pembaca detikcom yang memiliki pertanyaan terkait berbagai masalah kesehatan dapat mengirimkan pertanyaan disertai keterangan nama, usia, dan jenis kelamin melalui form Konsultasi detikHealth, KLIK DI SINI.
Identitas penanya bisa ditulis terang atau disamarkan, disesuaikan dengan keinginan pembaca. Seluruh identitas penanya kami jamin akan dirahasiakan.
More Stories
5 Minuman Bergizi Untuk Membakar Lemak
- Bobot tubuh yang tidak ideal bisa membuat kita kurang percaya diri. Apalagi jika terjadi penumpukan lemak di area perut.Dibutuhkan...
Hubungan Antara Tekanan Darah Dan Risiko Kambuhnya Vertigo
- Penderita hipertensi dapat mengembangkan gejala pusing akibat tekanan darah tinggi yang dimilikinya.Mengingat gejala pusing berhubungan dengan sistem saraf di...
Tanda Penyakit Ginjal Yang Sebaiknya Diperhatikan
- Penyakit ginjal menjadi perhatian khusus seiring maraknya kasus gagal ginjal akut yang menyerang balita di Indonesia beberapa waktu lalu.Fungsi...
Ada Banyak Variasi, Inikah Ciri-ciri Warna Puting Payudara Normal?
Mungkin pada wanita sering muncul pertanyaan apakah warna payudara yang dimilikinya tergolong normal atau tidak. Masalah ini kerap kali membuat...
Pertolongan Pertama Saat Anak Sakit Batuk, Pilek, Dan Demam
- Mengetahui anak sakit batuk, pilek dan demam terkadang membuat orangtua panik dan kebingungan.Pada akhirnya pemberian obat kerap menjadi pilihan...
Cara Membuat Payudara Anda Lebih Kencang: 12 Langkah
Payudara yang kencang merupakan hal penting bagi banyak wanita. Akan tetapi, payudara menjadi lembek dan kendur karena bertambahnya usia, kehamilan,...
Average Rating